"...Sesungguhnya Allah tidak akan mengubah keadaan suatu kaum hingga mereka merubah keadaan yang ada pada diri mereka sendiri...." - oleh Q.S. Ar Rad: 11
"...Allah tidak melihat bentuk rupa dan harta benda kalian, tapi dia melihat hati dan amal kalian...." - oleh Nabi Muhammad SAW
"...Yang terbaik di antara kalian adalah mereka yang berakhlak paling mulia...." - oleh Nabi Muhammad SAW
"...Ilmu pengetahuan adalah kehidupan pikiran...." - oleh Abu Bakar Ash-Shiddiq
"...Jangan pernah membuat keputusan dalam kemarahan dan jangan pernah membuat janji dalam kebahagiaan...." - oleh Ali bin Abi Thalib